Waktu Pencairan Fungsional Guru 2013 - Bagi kebanyakan guru akan selalu bertanya kapan Dana Fungsional Guru
yang berada di bawah naungan Departemen Agama Pamekasan akan dicairkan,
berapa jumlah nominal yang akan didapatkan oleh penerima Dana Fungsional
Guru tersebut?
Itulah yang menjadi tanda tanya bagi guru yang berada di bawah naungan departemen agama umumnya dan khususnya departemen agama pamekasan. Saya memiliki banyak teman yang profesinya sebagai guru yang katanya mendapatkan bantuan dana fungsional guru. teman saya mengajar di salah satu lembaga yang berada di bawah naungan Departemen Agama (Depag) dan hingga saat ini masih mengajar bahkan mendapatkannya Dana Fungsional tersebut tapi ketika saya tanya kapan kira-kira yang akan cair. ternyata teman saya juga bertanya balik siapa tau saya yang mendengar informasinya kapan pencairannya.
Melihat banyaknya orang yang bertanya tentang kapan Dana Fungsional Guru itu akan di cairkan maka saya menulis blog dengan judul Waktu Pencairan Fungsional Guru 2013, sehingga guru-guru yang mendapatkan tunjangan Dana Fungsional tersebut ramai-ramai disini dan mendapatkan bacaan ini sehingga Tidak lagi bertanya-tanya tentang waktu pencairan Dana Fungsional Tersebut.
Kemarin saya sempat ngobrol dengan komite salah satu lembaga pendidikan swasta yang juga merupakan lembaga yang berada di bawah naungan depag dan di tengah asyiknya ngobrol datanglah seorang teman saya yang lain bertanya tentang kapan kira-kira dana fungsional akan cair. kemudian ia menjawab bahwa Tunjangan Dana Fungsional Guru Kira-kira akan cair pada Februari mendatang. saya tidak tau hal tersebut benar karena saya sendiri juga tidak tau menahu tentang Fungsional itu. akan tetapi tidak menutup kemungkinan dana tersebut akan cair pada bulan depan kira-kira tanggal 20 ke atas.
Jadi bagi anda yang mendapatkan Tunjangan Dana Fungsional Guru saya mengucapkan selamat dan jangan lupa sedekahnya karena sedekah itu akan menambah rejeki kita, Insyaallah..........
Sampai disini saja dulu ya...........